Nama Peneliti (Ketua Tim)

Pratiwi Wikaningtyas



Ringkasan Kegiatan

Meningkatnya angka kasus gangguan mental semenjak pandemik covid-19 serta seringnya masyarakat melakukan upaya self-diagnosing terhadap kondisi mental menginisiasi suatu bentuk kegiatan edukasi berupaya pemberian edukasi melalui webinar yang telah diselenggarakan pada hari Sabtu tanggal 27 Februari 2021 Kelompok Keilmuan Farmakologi Farmasi Klinik Sekolah Farmasi ITB  dengan topik : Self-Diagnosing dan Self-Medication Serta Peran Apoteker Terkait Preventif dan Terapi Pada Masalah Gangguan Mental. Webinar ini merupakan kegiatan dari Penelitian Pengabdian Masyarakat dan Inovasi (PPMI) ITB tahun 2021.Pembicara dari kegiatan ini adalah dr.Elvine Gunawan, Sp.Kj yang merupakan salah satu psikiater di RS Melinda dan  Dr.apt.Lia Amalia dosen Sekolah Farmasi Institut Teknologi Bandung. Kegiatan ini diikuti oleh 273 partisipan dengan sesi diskusi yang sangat interaktif dan mendapatkan umpan balik yang sangat positif dari para partisipan. Diharapkan pemberian edukasi ini sangat bermanfaat bagi masyarakat khususnya dalam pencegahan dan waspada perhadap penggunaan obat secara mandiri pada kasus gangguan mental.



Capaian

Laporan Akhir, Kegiatan, Karya Tulis



Testimoni Masyarakat

.Masyarakat mendpatkan pengetahuan seputar mental health dan bahaya pengobatan secara mandiri untuk kondisi gangguan mental